xLingkungan Hidup, xPertanian
oleh Anton Muhajir, Masamba 24 March 2015
Petani kakao di Luwu Utara, Sulawesi Selatan, memiliki cara unik melestarikan tanaman. Mereka membentuk kelompok dengan senjata andalan belati. Merekapun berupaya menerapkan pertanian ramah lingkungan. Laskar Belati. Begitulah nama kelompok…
Hutan, xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Indra Nugraha, Jakarta 24 March 2015
Dewan Nasional Perubahan Iklim (DNPI) dan BP REDD+ sudah lebur ke dalam Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, sejak keluar peraturan Presiden 21 Januari 2015. Sebagian kalangan mengapresiasi, ada juga menyayangkan. …
Hutan, Laut, xkonservasi, xLingkungan Hidup, xPertanian
24 March 2015
Pada Kamis (19/3/15), KPK bersama 29 kementerian dan lembaga negara, serta 12 pemerintah provinsi menandatangani nota kesepahaman (memorandum of understanding/MoU) Gerakan Nasional Penyelamatan Sumber Daya Alam (GN-PSDA) di Istana Negara.…
xLingkungan Hidup
oleh Dedek Hendry, Bengkulu 24 March 2015
Awalnya pusing dengan masalah limbah plastik yang selalu mengotori pantai Pasir Panjang di Kota Bengkulu, sekumpulan warga masyarakat kemudian memiliki ide cerdas yaitu memanfaatkan botol-botol plastik yang ada di pantai…
Laut, xkonservasi
oleh Akhyari Hananto 24 March 2015
Makhluk hidup dasar laut memang super sulit untuk kita lihat langsung karena selain ‘di luar jangkauan’ penglihatan, mereka juga “ogah” nyembul ke permukaan. Untunglah, penjelajahan yang telah dilakukan hingga dasar…
xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Tommy Apriando, Yogyakarta 24 March 2015
Sekelompok anak dari Sedulur Sikep, Sukolilo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah terlihat riang gembira bermain air sambil membawa bendera merah putih di sendang Goa Wareh, Desa Kedumulyo, Sukolilo. Mereka kemudian bersama-sama…
xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Petrus Riski, Surabaya 24 March 2015
Dicabutnya Undang-undang No.7/2004 tentang Pengelolaan Sumber Daya Air, menjadi angin segar dikembalikannya hak rakyat akan air yang selama ini banyak dikuasai oleh swasta maupun investor asing. Hal itu diungkapkan Lembaga…
Hutan, xkonservasi
oleh Taufik Wijaya, Palembang 24 March 2015
Para pegiat lingkungan hidup di Sumatera Selatan (Sumsel) mendesak pemerintah meneruskan moratorium perizinan di hutan dan lahan gambut oleh aktivitas perkebunan, pertambangan, dan hutan tanaman industri lantaran mengancam kelestarian lingkungan…
xkonservasi, xLingkungan Hidup
oleh Muhammad Ikhsan, Palembang 24 March 2015
Salah satu persoalan lingkungan yang dihadapi Kota Palembang sampai saat ini adalah banjir. Permasalahan yang terjadi karena faktor alam maupun akibat ulah manusia. Ahmad Bastari, dari Dinas Pengairan Umum (PU)…